NEWS:

  • Gelar RUPS, Jasa Raharja Setor Dividen Rp1,1 Triliun ke Negara
  • Ketua DPP PUSAKA: Kami Siap Bersinergi Membangun Indonesia dan Kaltim
  • Jasa Raharja Selenggarakan Workshop TJSL 2025, Perkuat Transformasi Program Sosial Berbasis Shared Value
  • Forum CSR Kaltim Bersama Tim CSR & PDB Award 2025 Kemendes PDTT Kunjungi Rumah Coklat IKN
  • Jasa Raharja Hadir dalam Monev Gakkum Korlantas Polri di Polda Sulawesi Selatan, Perkuat Sinergi Keselamatan Lalu Lintas

Norbaiti Isran Noor Tutup Usia, Almarhumah Sebelumnya Mengidap KankerSamarinda– Istri Gubernur Kaltim, Hj Norbaiti Isran Noor telah Wafat. Almarhumah dinyatakan meninggal pada Rabu, 24 Mei 2023 sekira pukul 20.23 WIB di Rumah Sakit PON Jakarta.

Almarhumah sebelumnya memang mengidap penyakit kanker. Dan sudah rutin menjalani kemo terapi.

Informasi terakhir, jenazah almarhumah akan diterbangkan dari Jakarta menuju Samarinda Kamis (25/05/2023) pagi, dengan pesawat pertama.

Warta Kaltim @2023-Jul

WARTA TERKAIT

WARTA UPDATE

« »